PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU

Bergabung bersama kami

Tentang

SMK Daarul Abroor adalah sebuah Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) pertama di Cisayong yang menggabungkan antara beberapa kelompok Kejuruan.

  • Otomotif
  • Teknologi Informasi dan Komunikasi
  • Bisnis Manajemen

Di sekolah ini, para peserta didik mendapatkan kesempatan yang luas untuk mengembangkan kreativitas dan inovasi di bidangnya masing-masing, dengan kegiatan pembelajaran yang didukung dengan peralatan yang memadai, modern dan berbasis teknologi informasi telah membantu peserta didik menjadi lebih unggul dan berprestasi

Kompetensi Keahlian

Dalam tujuan menciptakan pendidikan pengetahuan dan keterampilan yang profesional SMK Daarul Abroor memiliki empat kompetensi keahlian

 

Persentase Kompetensi Keahlian


TKRO 19%
TBSM 20%
RPL 28%
OTKP 23%

Program Unggulan

Sekolah Pencetak Wirausaha

Sekolah Pencetak Wirausaha merupakan wahana pembelajaran yang berguna untuk melatih keterampilan yang dimiliki baik oleh siswa maupun guru yang ada di sekolah.

Ekskul Futsal

Ekstrakurikuler Fustal di SMK Daarul Abroor sudah memiliki 2 pelatih berlisensi level 1 nasional.

Bursa Kerja Khusus

BKK SMK Daarul Abroor memberikan layanan bimbingan karir, penyaluran tenaga kerja, bimbingan wirausaha.

Hubungi kami

Untuk mendapatkan info lebih lanjut.

Dokumentasi Kegiatan

  • Semua
  • Kegiatan
  • Kompetensi Keahlian
  • Prestasi

Pertanyaan Yang Sering Ditanyakan

Kontak

Lokasi:

Jl. Cibeureum, Cikadu, Cisayong, Kabupaten Tasikmalaya 46153

Call:

(0265) 5305223

Loading
Your message has been sent. Thank you!
WhatsApp-Button